Rabu, 13 Agustus 2014

Bojonegoro

        Bojonegoro adalah salah satu kota kecil yang terletak diprovinsi jawa timur sebelah barat.Selain itu,bojonegoro adalah pusat karesidenan yang meliputi 5 kabupaten,yaitu kabupaten bojonegoro,kabupaten lamongan,kabupaten tuban,kabupaten jombang,dan kabupaten mojokerto.Kabupaten ini dipimpin oleh seorang kabupaten yang bernama bapak Suyoto yang biasanya dipanggil kang yoto dan wakilnya bernama setyo hartono.
        Makanan/jajanan khas bojonegoro adalah ledre dan serabi.Ledre adalah sejenis makanan ringan yang terbuat dari tepung dan pisang yang kemudian dibentuk menjadi mirip gapit(makanan rinagn yang berbentuk silinder tanpa tutup yang berlapis-lapis yang rasanya manis).Sedangkan untuk kue serabi,terbuat dari tepung beras kemudian dijadikan adoanan yang kemudian dibakar diatas tungku,makanan ini biasanya disajikan dengan santan atau kelapa parut,ada juga yang menyajikannya dengan berbagai variasi seperti atasnya dikasih coklat,irisan pisang serutan keju atau yang lainnya.
      Tidak itu juga bojonegoro juga mempunyai tempat rekreasi seperti waduk pacal,kayangan api.Bojonegoro juga banyak menghasilkan kerajinan tangan seperti anyaman tampah,anyaman bojok,anyman bambu dan yang lain.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar